Mouse Tracking Tangan dengan Klasifikasi Gestur Menggunakan OpenCV dan Mediapipe

Chalik, Amanda Muchsin and Qowy, Bilal Abdul and Hanafi, Faiz and Nuraminah, Ahlijati (2021) Mouse Tracking Tangan dengan Klasifikasi Gestur Menggunakan OpenCV dan Mediapipe. Jurnal Ilmiah Teknik Informatika dan Komunikasi (JUITIK), 1 (2). ISSN 2827-8127

[img] Text
18. Mouse Tracking Tangan dengan Klasifikasi Gestur Menggunakan OpenCV dan Mediapipe.pdf
Restricted to Registered users only

Download (888kB)

Abstract

Pengenalan gerakan tangan manusia merupakan bidang yang banyak diteliti saat ini, karena pendeteksian dan pengenalan gerakan tangan memiliki potensi besar untuk digunakan sebagai cara berinteraksi kepada komputer dan mengendalikannya di masa depan. Pergerakan tangan sangatlah berguna untuk saat ini, karena serangan covid – 19 yang terus melanda dunia , mengharuskan kita untuk tidak menyentuh banyak peralatan yang ada di tempat umum , dan mengharuskan kita untuk tidak berkontak langsung dengan benda ataupun dengan manusia di sekitar kita. Penelitian kali ini menggunakan package dari bahasa pemrograman python yaitu OpenCV dan mediapipe. OpenCV diperlukan untuk memunculkan visual pada program Python, dan mediapipe merupakan sebuah framework untuk membangun sebuah multimodal platform seperti video , audio atau data berjalan lainnya.

Item Type: Article
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Fahru Abdhul Aziz
Date Deposited: 24 Jul 2023 10:11
Last Modified: 24 Jul 2023 10:11
URI: http://repository.esqbs.ac.id/id/eprint/350

Actions (login required)

View Item View Item